3 Influencer pilihan Klinik lightHOUSE, Ryan Ogilvy, Dhena Frizzy, dan Ashilla Sikado, akan berkompetisi membangun slimfluencer squad dan berkompetisi dalam #LDRSlimfluencer Challenge!
Apa itu #LDRSlimfluencer Challenge?
#LDRSlimfluencer Challenge adalah kompetisi penurunan berat badan yang diadakan Klinik lightHOUSE, dimana para Influencers terpilih akan berkompetisi menurunkan berat badan dengan signature weight loss program dari Klinik lightHOUSE, yaitu lightWEIGHT Program. Melalui kompetisi ini, para Slimfluencer dan Squad-nya akan saling memotivasi dalam mencapai berat badan yang ideal. Anda juga dapat menjadi salah satu Squad dari 3 slimfluencer tersebut, berkompetisi menurunkan berat badan dan meraih hidup sehat bersama lightBuddy lainnya untuk memperebutkan hadiah dengan total nilai lebih dari 10 juta rupiah!
Tentang Klinik lightHOUSE Indonesia
lightHOUSE Indonesia adalah klinik pionir dalam layanan kontrol berat badan dan kontur tubuh, untuk orang-orang yang berjuang dengan berat badan, pembentukan kontur tubuh dan nafsu makan, dengan menyediakan program yang mudah diikuti dan perawatan pendukung yang dibuat khusus dan menyentuh akar masalah. Program komprehensif dari klinik lightHOUSE dilengkapi dengan pola makan yang mudah diikuti, terapi dan obat yang efektif, serta program simulasi yang menarik di bawah pengawasan medis.
Setiap tahunnya, Klinik lightHOUSE akan memilih para Influencers dengan latar belakang profesi yang berbeda untuk menjalankan program. Sedikit berbeda tahun ini, program LDR Slimfluencer Challenge tidak hanya dapat dilakukan oleh Anda yang berdomisili di Jabodetabek, Surabaya dan Medan, namun juga seluruh Indonesia melalui program paket #LDRSlimfluencer Squad Challenge yang memberikan konsultasi secara online serta lightMeal dan healthy cooking tools.
Jalankan program weight loss yang bersama para Slimfluencer dan anggota squad lainnya dengan membeli paket khusus “LDR Slimfluencer Challenge” dengan memilih squad dan paket pilihan Anda di bawah ini :